Pelantikan Pejabat Admistrator, Pengawas, dan Pustakawan di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Timur - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur

Publikasi Provinsi Jawa Timur Dalam Angka 2024 dapat diunduh disini

Demi meningkatkan kualitas pelayanan dan data BPS silakan isi Survei Kebutuhan Data disini

Untuk Layanan Pengaduan silakan mengisi FORM berikut, atau telpon ke 0821 62 900 900 pada jam kerja

Pelantikan Pejabat Admistrator, Pengawas, dan Pustakawan di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Timur

Pelantikan Pejabat Admistrator, Pengawas, dan Pustakawan di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Timur

29 Oktober 2018 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pelantikan Pejabat Admistrator, Pengawas, dan Pustakawan di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Timur dilaksanakan pada Senin, 29 Oktober 2018. Sebanyak 10 pejabat di wilayah provinsi Jawa Timur, meliputi 2 orang pejabat administrator, 7 orang pejabat pengawas, dan 1 orang pejabat fungsional pustakawan dilantik langsung oleh Kepala BPS Provinsi Jawa Timur, Teguh Pramono. 
Daftar nama pejabat yang dilantik:

1. Drs. Adenan, M.M. sebagai Kepala BPS Kota Probolinggo Provinsi Jawa Timur
2. Ir. Siswi harini, M.Si sebagai Kepala BPS Kabupaten Ponorogo Provinsi Jawa Timur
3. Insaf Santoso, S.ST., M.Si sebagai Kepala Seksi Statistik Kependudukan BPS Provinsi Jawa Timur
4. Suzatmo Putro, S.ST., M.Si sebagai Kepala Seksi Statistik Sosial BPS Kabupaten Sidoarjo Provinsi Jawa Timur
5. Yoyok Eko Cahyono, S.E., M.Si sebagai Kepala Seksi Statistik Sosial BPS Kabupaten Nganjuk Provinsi Jawa Timur
6. Akhmad Hidayat, S.T. sebagai Kepala Seksi Statistik Produksi BPS Kabupaten Bondowoso Provinsi Jawa Timur
7. Muhammad Agung Zulkarnain, S.T., M.Ap. sebagai Kepala Seksi Statistik Produksi BPS Kabupaten Sampang Provinsi Jawa Timur
8. Ahmad Iswardi, S.E. sebagai Kepala Subbagian Tata Usaha BPS Kabupaten Jember Provinsi Jawa Timur
9. Ali Subagiyo, S.T., M.M. sebagai Kepala Subbagian Tata Usaha BPS Kota Pasuruan
10. R. Arief budi setyono, A.Md. sebagai Pustakawan Mahir BPS Provinsi Jawa Timur

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Provinsi Jawa Timur (Statistics Jawa Timur)Jalan Raya Kendangsari Industri No. 43 - 44 Surabaya 60292

Telp. (031) 8439343

Fax (031) 8494007

8471143

Email : bps3500@bps.go.id 

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik